Bupati Garut Terpukau Keindahan Hulu Sungai Cirompang yang Misterius

Bungbulang, Garut (26/12/2023) – Di sela-sela kunjungan kerjanya di Desa Gunung Jampang, Kecamatan Bungbulang, Bupati Garut, Rudy Gunawan, terpesona dengan keindahan hulu Sungai Cirompang. Ia bahkan menyempatkan diri untuk berendam di kolam air jernih yang diyakini sebagai tempat mandi Prabu Siliwangi. “Ini luar biasa, saya tidak menyangka ada tempat secantik ini di Garut,” kata Rudy Gunawan saat ditemui di lokasi, …

Read More »

Bupati Garut Tegaskan Anggaran Perjalanan Dinas Sesuai Aturan

Bupagi Garut, Rudy Gunawan

Bungbulang, Garut (26/12/2023) – Bupati Garut, Rudy Gunawan, menegaskan bahwa anggaran perjalanan dinas luar negerinya sesuai dengan aturan yang berlaku. Hal ini disampaikan saat kunjungan kerja di Gunung Jampang, Kecamatan Bungbulang, Kabupaten Garut, pada Minggu (24/12/2023). “Anggaran perjalanan dinas luar negeri saya seluruhnya tercantum dalam APBD Kabupaten Garut yang datanya dimasukkan ke dalam Sistem Informasi Pemerintah Daerah (SIPD),” kata Rudy. …

Read More »